Peran Guru PAI Dalam Meningkatkan Akhlak Siswa Kelas XI IPS 1 Di SMAN 1 Tanjung Bintang Lampung Selatan

Misnawati, Misna (2021) Peran Guru PAI Dalam Meningkatkan Akhlak Siswa Kelas XI IPS 1 Di SMAN 1 Tanjung Bintang Lampung Selatan. Other thesis, Universitas Muhammadiyah Lampung.

[thumbnail of SKRIPSI MISNAWATI  2021.docx] Text
SKRIPSI MISNAWATI 2021.docx

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK
PERAN GURU PAI DALAM MENINGKATKAN AKHLAK SISWA KELAS XI DI SMAN 1 TANJUNG BINTANG LAMPUNG SELATAN

MISNAWATI
041725039

Penelitian ini membahas pembinaan akhlak yang dilakukan oleh guru Pendidikan Agama Islam di SMAN 1 Tanjung Bintang Lampung Selatan tahun pelajaran 2020/2021. Fokus Penelitian yang akan dikaji adalah 1.Usaha-usaha guru Pendidikan Agama Islam dalam pembinaan akhlak di SMAN 1 Tanjung Bintang Tahun Pelajran 2020/2021;2. Metode apa saja yang digunakan guru Pendidikan Agama Islam dalam pembinaan akhlak di SMAN 1 Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2020/2021;3. Faktor apa saja yang mendukung Guru Pendidikan Agama Islam dalam pembinaan akhlak SMAN 1 Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2020/2021;4. Faktor apa saja yang menghambat guru Pendidikan Agama Islam di SMAN 1 Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2020/2021.
Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif , maka kehadiran peneliti di lapangan sangat penting. Peneliti bertindak langsung sebagai instrument dan sebagai pengumpul data hasil observasi yang mendalam serta terlibat aktif dalam penelitian. Data yang berbentuk kata-kata diperoleh dari para informa, sedangkan data tambahan berupa dokumen. Analisa dilakukan dengan cara menelaah data yang ada, lalu meakukan redaksi data, penyajian data dan menarik kesimpulan dan tahap akhir dari analisa data ini mengadakan keabsahan data dengan menggunakan ketekunan pengamatan triangulasi.Hasil Penelitian menunjukkan bahwa ; 1. Usaha-usaha yang dilakukan oleh guru Penidikan Agama Islam di SMAN 1 Tanjung Bintang dilaksanakan secara intensif setiap hari dan setiap minggunya, seperti upaya Sholat Dzuhur Berjama’ah,
Kata Kunci: Peran, Guru,PAI, Peningkatan dan Akhlak

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Agama Islam > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: linggaria nova liggaria
Date Deposited: 23 Sep 2021 01:50
Last Modified: 23 Sep 2021 01:50
URI: http://repository.uml.ac.id/id/eprint/82

Actions (login required)

View Item
View Item